Keragaman

[Keragaman][bleft]

Sain dan Teknologi

[Sains & Teknologi][bsummary]

Ekologi

[Ekologi][twocolumns]

PERANGI PLASTIK? Pentingkah?

Ilustrasi Ikan yang terkontaminasi plastik : LoulouVonGlup/Getty Images/iStockphoto
KOMPAT Online - Setiap masalah yang muncul akan menuai tantangan tersendiri, termasuk dari orang-orang yang tidak peduli dengan masalah tersebut dan menganggap bukan urusannya dan tidak ada dampak bagi kehidupan mereka. Salah satu sebabnya masalah lingkungan yang sering dikampanyekan tidak begitu efektif dan relefan bagi generasi melenial. padahal gerakan ini apabila dilakukan secara masif kita bisa menyelesaikannya dengan generasi melenial.

Masalah sampah misalnya, hanya sebagian orang yang sadar akan dampakyang akan terjadi, tapi tidak sedikit ang hanya memandang sepeleh dengan masalah ini.

Mereke menggap bahwa itu bukan dari maslah mereka dan tidak ada dampak bagi kehidupan mereka. padahal dalam kajian para ilmuan yang banyak dipublikasikan oleh banyak media lingkungan termasuk nationalgeographic dan mongabay menunjukkan betapa banyak plastik yang kita konsumsi setiapharinya.

Kutipan berikut ini dapat kita liahat betapa besar dampak yang ditimbulkan oleh plastik yang selama ini menjadi pelengkap kehidupan kita, seperti :

Oktober lalu, mikroplastik ditemukan pada sampel tinja dari delapan partisipan yang terlibat dalam sebuah studi untuk meneliti seberapa banyak manusia yang tidak sengaja mengonsumsi plastik.

Saat ini, sebuah studi yang dipublikasikan pada jurnal Enviromental Science and Technology menyatakan bahwa manusia setidaknya mengonsumsi 39-52 ribu mikroplastik dalam setahun. engan perkiraan tambahan tentang berapa banyak mikroplastik yang dapat dihirup, jumlahnya mencapai 74 ribu.

Selain pada makanan, para ilmuwan juga menganalisis studi mengenai jumlah mikroplastik dalam air minum dan udara. Pada orang-orang yang memenuhi asupan air sesuai rekomendasi kesehatan, ditemukan 4.000 partikel plastik per tahunnya. Sementara itu, pada mereka yang mengonsumsi air kemasan, terdapat tambahan 90 ribu mikroplastik.

sumber : NGI

Masihkah kita meragukan dampak dari palstik, apakah kita masih menganggap ini buka masalah kita dan tidak berdampak pada kita?.

Hanya kita yang bisa melakukan perubahan :

1. Kurangi penggunaan plastik
2. jangan buang palstik sembarangan
3. Gunakan bahan yang ramah lingkungan
4. banyak hal yang bisa kita lakukan.



Tidak ada komentar:

Sejarah

[Sejarah][bsummary]

Makanan dan Pertanian

[Ekologi][twocolumns]